Link CCTV Gresik Online Live Streaming. Keberadaan kamera CCTV saat ini sangat membantu dalam memantau kegiatan dan kejadian yang terjadi di suatu tempat.
Dengan adanya internet, banyak CCTV yang saat ini dapat diakses secara online. Salah satu daerah yang memiliki fasilitas tersebut adalah Gresik.
Gresik, yang terletak di Jawa Timur, merupakan salah satu kota yang menggunakan teknologi CCTV untuk meningkatkan keamanan dan pengawasan di wilayahnya.
Dengan adanya CCTV live streaming, masyarakat Gresik dapat memantau keadaan di berbagai lokasi secara real-time. Baik itu untuk tujuan keamanan, pemantauan lalu lintas, atau bahkan sekadar mengetahui kondisi cuaca.
Link CCTV Gresik Online Live Streaming
Di Kabupaten Gresik, saat tulisan ini dibuat ada beberapa lembaga pemerintahan yang memfasilitasi masyarakat untuk melihat live streaming CCTV, yaitu dinas perhubungan (Dishub) dan Kantor Kantor Pengadilan Agama.
Baca Juga CCTV Situbondo Online Live Streaming
Untuk dapat melihat CCTV online di Gresik, masyarakat dapat mengaksesnya dengan menggunakan laptop atau komputer dan HP (smartphone).
Link CCTV Online untuk memantau lalu lintas dan fasilitas umum yaitu dapat mengaksesnya di website https://cctv.gresikkab.go.id/.
Sedangkan yang ingin melihat situasi hari ini di Kantor Pengadilan Agama Gresik, masyarakat dapat mengaksesnya di link https://cctv.badilag.net/.
Agar bisa terhubung dan dapat mengakses CCTV Online dengan gambar yang baik, sebaiknya jaringan internet kuat dan cukup banyak memiliki data internet.
Aplikasi CCTV Online Gresik
Selain memantau situasi terkini di Gresik dengan CCTV Online melalui link website yang sudah di sebutkan di atas, masyarakat juga dapat memantau dengan menggunakan aplikasi yang diinstall di HP Android.
Daftar aplikasi yang dapat digunakan untuk melihat CCTV Live Streaming di Gresik, diantaranya yaitu:
- CCTV Kab. Gresik
- CCTV ATCS
- Dan lain sebagainya
Daftar Lokasi Yang Terpantau CCTV Online
- Alun-alun Gresik
- Pintu Tol Kebomas:
- Arah pintu tol
- Arah terminal Bunder
- Arah Pemda
- Kecamatan Manyar:
- Tugu Manyar – Dome PTZ
- Tugu Manyar – Arah Tol
- Jalan Tuban – Gresik
- Jalan Raya Sukomulyo
- Simpang GKB: Dome
- Simpang Kebomas:
- Jalan Dr. Soetomo
- Jalan Dr. Wahidin
- Simpang KFC:
- Jalan Dr. Wahidin Barat
- Jalan Dr. Wahidin Timur
- Jalan Tri Dharma
- Simpang KIG:
- Jalan Siti Fatimah Binti Maimun
- Jalan KIG Raya Selatan
- Jalan Notoprayitno
- Jalan Tridarma Utara
- Jalan Tridarma Selatan
- Simpang Sentolong:
- Jalan Panglima Sudirman
- Jalan Kapten Dulhasyim
- Jalan Kartini
- Simpang GNI:
- Jalan Agus Salim
- Jalan Jaksa Agung Barat
- Jalan Panglima Sudirman
- Jalan Pahlawan
- Simpang Lima Petro:
- Jalan Dr. Soetomo
- Jalan Usman Sadar
Kesimpulan
Dengan adanya akses Link CCTV Gresik online live streaming ini, masyarakat dan pihak berwenang dapat memantau situasi terkini di kota tersebut. Namun, perlu diingat bahwa penggunaan link CCTV ini sebaiknya dilakukan dengan bijak dan etis.
CCTV online live streaming di Gresik dapat menjadi sarana yang efektif dalam memberikan informasi kepada masyarakat mengenai keadaan di sekitar, terutama situasi di jalan raya dan kantor pemerintah.
Dengan demikian, masyarakat Gresik dapat memanfaatkan CCTV Gresik online live streaming ini sebagai sumber informasi yang dapat membantu mereka dalam berbagai hal, termasuk keamanan, lalu lintas, dan aktivitas sehari-hari.
Demikianlah informasi yang dapat CCTVKebumen.com tuliskan, semoga informasi tersebut dapat bermanfaat.